Author: ariffin Tri Febriyanto

5 Alasan Mengapa Linux Menggunakan Command Line Yang Banyak

5 Alasan Mengapa Linux Menggunakan Command Line Yang Banyak

5 Alasan Mengapa Linux Menggunakan Command Line Yang Banyak   Ketika kamu mulai menggunakan Linux, kamu akan menemukan sistem yang bergantung pada Command-line lebih dari OS lain meskipun ada banyak  desktop environtments. Kira-kira kenapa ya?.   Ada banyak alasan mengapa Command-line menjadi bagian penting dari Linux ecosystem.   1.Ketika Unix Dikembangkan, Tidak Ada GUI.   […]

Continue Reading

Memasang Pygments Di Gitlab

Mengenal Syntax Highlighter Syntax Highlighter merupakan sebuah fasilitas yang berfungsi untuk memberikan warna, font, atau tampilan lainnya dari sebuah kode agar bisa disisipkan pada sebuah tulisan di internet. Pernahkan anda menuliskan sebuah kode dari bahasa pemrograman dalam sebuah website secara langsung? Misalkan anda langsung menuliskan kode HTML pada tulisan tersebut seperti tag <title> Judul tulisan […]

Continue Reading

Apa Itu KernelCare?

Artikel ini menjelaskan semua yang perlu kamu ketahui tentang KernelCare. Namun sebelum mempelajari tentang KernelCare, mari kita lakukan rekap singkat tentang kernel Linux. Ini akan membantumu memahami KernelCare dengan lebih baik. Kernel Linux adalah bagian inti dari OS Linux. Itu berada di memori dan meminta CPU apa yang harus dilakukan.   Sekarang mari kita mulai […]

Continue Reading

Cara Membuat Video Game Sendiri

Anda tidak perlu pengalaman coding untuk membuat game pertama anda — hanya free game engine, visi, dan semangat. Terus membaca untuk mempelajari cara membuat video game. Jika kamu menikmati bermain video game, menggambar, bercerita, atau membuat karya seni, kamu mungkin bertanya-tanya bagaimana cara membuat video game sendiri. Kabar baiknya adalah bahwa rangkaian open-source game engines […]

Continue Reading